Wakapolda Banten Pimpin Upacara Penganugrahan Tanda Kehormatan Satyalancana Pengabdian

Wakapolda Banten Brigjen Pol. Hendra Wirawan, S.H., S.I.K., M.H

BANTEN,ikagawanews.id – Wakapolda Banten Brigjen Pol. Hendra Wirawan, S.H., S.I.K., M.H. Pimpin Upacara Penganugrahan Tanda Kehormatan Satyalancana Pengabdian pada Senin (26/01)

Kehormatan Satyalencana ini Diberikan Kepada Personel Polda Banten yang Telah Menunjukan Dedikasi, Loyalitas dan Disiplin dalam Pelaksanaan Tugas.