Pengecekan Pos Pengamanan (Pospam) Dalam Rangka PPKM Mikro Wilayah Hukum Polres Tapanuli Selatan

Nasional

Tapsel,IKAGAWANEWS.ID  – Kepala Kepolisian Resort (Kapolrel) Tapanuli Selatan AKBP ROMAN SMARADHANA ELHAJ, S.H., S.I.K., M.H. Bersama PJU Polres Tapanuli Selatan Melakukan Melaksanakan Kegiatan Pengecekan Pos Pengamanan (Pospam) dalam rangka PPKM Mikro Wilayah Hukum Polres Tapanuli Selatan, Minggu (25/7/2021),
Pukul 13.00 (Wib) s/d Selesai.

Dalam pengecekan Pos Pam ini turut menghadiri Kasat Intelkam Polres Tapanuli Selatan AKP ELDI KOSWARA,Kapolsek Batang Toru AKP YUSWANTO, SH.,Kasi Propam Polres Tapanuli Selatan IPDA EDY SOFYAN, SH.,Kanit Turrajawali Sat Lantas Polres Tapanuli Selatan IPTU TONGAN SIREGAR beserta para Personil Polres Tapanuli Selatan.

AKBP ROMAN SMARADHANA ELHAJ, S.H., S.I.K., M.H.dalam kunjungan ke Pos PAM PPKM Mikro Di Wilayah Batang Toru Kabupaten Tapanuli Selatan sekaligus memberikan bantuan berupa makanan dan minuman guna memberi fasilitas terhadap personil yang bertugas sehingga dapat menjalankan tugas dengan baik di Pos Penyekatan.

Selama Pelaksanaan Kegiatan Pengecekan Pos Pengamanan (Pospam) dalam rangka PPKM Mikro Wilayah Hukum Polres Tapanuli Selatan.

Situasi berlangsung dimana tetap memperhatikan Protokol Kesehatan seperti mencuci tangan, memakai masker, menjaga jarak, menghindari kerumunan dan mengurangi mobilitas (5M) guna mencegah Penyebaran Covid – 19.(Red/Hum)

Leave A Reply

Your email address will not be published.