Tim Eagle Presisi Polres Palopo, Konsisten Mengawal Warga Dari Ancaman Kejahatan
Aksi Tim Eagle Presisi Polres Palopo Dalam Memberikan Pelayanan Prima Bagi Warga Di Malam Hari.
Hal Tersebut dilakukan Guna Masyarakat Kota Palopo Merasa Aman dan Nyaman Saat Beraktivitas. Saksikan Terus Aksi Heroik Personel Polres Palopo…