Polres Jayapura Gelar Upacara Hari Kesadaran Nasional dan Penganugerahan Tanda Kehormatan
Sentani,ikagawanews.id – Polres Jayapura melaksanakan Upacara Hari Kesadaran Nasional yang dirangkaikan dengan penganugerahan Tanda Kehormatan Satyalancana Pengabdian kepada sejumlah personel Polri, bertempat di Lapangan Apel Polres…