Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak: Stok Minyak Goreng di Pasar Pegirian Aman
SURABAYA,ikagawanews.id - Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak mengecek langsung ke Pasar Pegirian, Semampir, Surabaya, terkait ketersediaan minyak goreng dan juga harga di pasaran saat ini, Selasa siang, 22 Maret 2022. Beberapa penjual yang…